Keliling bangun datar gabungan di atas ini adalah

Jawaban:
186cm (A)
Penjelasan dengan langkah-langkah:
cari garis di bawah yang belum diketahui centimeter nya:
50 - 14 - 16= 20cm
keliling (dimulai dari kiri, ke atas, ke kanan, ke bawah):
20 + 16 + 23 + 50 + 23 + 14 + 20 + 20= 186cm
Jawaban:
Sisi yg belum diketahui:
50-(16+14)=50-30=20
50+(23×2)+16+14+(20×3)
=50+46+16+14+60
=186
Jadi,keliling bangun datar tersebut adalah 186 cm
semoga membantu,tolong bantu jadikan jawaban tercerdas
[answer.2.content]